Friday, August 26, 2016

Review: Pixy Lasting Matte Lipstick in Rouge Tango


Hola, semuanya! Aku hadir kembali dengan review lipstik hehe... kali ini masih dari brand Pixy, karena niatnya sih, aku bakal review semua produk yang kemarin dikasih di goodies-nya.

Wednesday, August 17, 2016

Review: Pixy Perfect Eyeliner

Hai, review terakhir di hari ini adalah.....eyeliner! Pixy Perfect Eyeliner ini udah masuk wishlist aku sejak lama karena pas aku pakai eyeliner ini di beauty class tuh rasanya enaak banget. Untungnya, di goodie bag dari Pixy kemarin ada ini. Huaaa... aku senang sekali!

Review: Wardah Everyday Luminous Creamy Foundation Extra Cover in Beige and Natural


Halooo! Kali ini aku review cream foundation merk lokal nih, yaitu Wardah! Namanya agak panjang sih, hm Wardah Everyday Luminous Creamy Foundation Extra Cover. Aku punya yang shade No. 03 Beige dan No. 04 Natural. 

Sebenernya sih, foundation ini ada di tangan aku karena aku pakai ini buat dandanin anak kelas di teater semester kemarin. Aku nggak sendirian kok, ada dua temanku yang bantuin. Jadi paling aku cuma di bagian muka dan mata aja karena nggak bisa bikin kumis-kumisan dan jenggot-jenggotan gitu hahahaha...

Review: Revlon Big Brush Mascara

Halo, semua! Aku kembali lagiii! Pokoknya selama liburan ini aku bakal sering banget posting karena yaa mumpung lagi libur, nggak ada kerjaan. Tapi sayangnya bentar lagi masuk, yaitu awal September dan memasuki semester 5. Jeng jeeeeeng....

Oke, back to the topic. Kali ini, aku bakal review maskara dari Revlon. Sebenernya sih, untuk maskara aku lebih suka Maybelline karena hasilnya dan waterproof-nya. Tapi karena tiba-tiba mama aku bawa Revlon Big Brush Mascara ini, yaudah aku coba dan review aja. Hehe...

Friday, August 12, 2016

Review: Pixy The Essential Journal (Pixy Beauty Book)


Pixy The Essential Journal? Apaan tuh? Pixy ngeluarin buku? Pixy ngasih jurnal buat para beauty blogger? Well, bagi kalian yang belum tahu, mungkin komentar-komentar seperti itulah yang terbersit di pikiran kalian saat melihat buku lucu ini. Tapiiii..... ini buku bukan sekadar buku. Mau tahu ini apa? Yuk, lanjut baca aja!

Wednesday, August 10, 2016

Review: Pixy Two Way Cake Cover Smooth (Almost All Shades!)

Selamat siang semuanya! Semangatku untuk me-review agak kendur lagi nih, gara-gara kepala bagian belakang aku sakit kayak diiket sejak 4 hari yang lalu, yaitu sejak pulang dari acara Pixy. Aku kira awalnya karena kepanasan, tapi kok nggak hilang-hilang ya sampe sekarang? Hiks... #curhat

Tapi tenang aja, setelah mengumpulkan niat, tekad, dan semangat, akhirnya aku tulis juga nih, review Pixy Two Way Cake Cover Smooth. Kalau kalian penasaran, langsung baca aja, ya!

Monday, August 8, 2016

Pixy Two Way Cake Cover Smooth Launching #AutoFocusZone


Halo haai, semuanyaaa! Kali ini ada yang sedikit berbeda dengan postingan aku di blog ini. Yang biasanya aku cuma review, review, dan review, sekarang aku mau event report! Yay!

Jadi, hari Sabtu tanggal 6 Agustus kemarin aku berkesempatan untuk hadir di acara Pixy Two Way Cake Cover Smooth Launching di Hotel Ciputra. Hotel Ciputra kan deket banget dari rumah aku kalau naik kereta, yaudah aku langsung aja memberanikan diri dateng sendirian (biasanya cari temen dulu hahaha...)

Friday, August 5, 2016

Review: Jill Beauty Lip Matte No. 03 Matte Cocoa

Yaaap, review lip cream lagi hahaha... #makantuhomongan #katanyanggakmaubelilipstiklagi #itubohong #itubullshit

Dan masih lip cream dari merk lokal, yaitu Jill Beauty. Aku sih udah lama tahu merk ini, secara kan waktu itu pernah beli lipstiknya di Lazada. Bagi kalian yang mau tahu review lipstiknya, bisa dibaca di sini.

Review: Mineral Botanica Soft Matte Lip Cream No. 18 Angelic Peach (New Shade)


Yaaay, finally aku beli juga ini Mineral Botanica Soft Matte Lip Cream yang emang hits bangeeeet. Akunya aja yang ketinggalan jaman hehehe... Untungnya MiCa mengeluarkan shade baru dan ada warna yang aku suka banget! Yaudah deh, aku langsung aja beli. #padahalkatanyamaupuasabelilipstik #itubohong #itubullshit

Monday, August 1, 2016

Review: Estilo Bulu Mata

Selamat malam, beauty readers! Kali ini aku akan review bulu mata palsu dari Estilo. Jadi, Estilo itu adalah salah satu merk lokal yang membuat bulu mata dari rambut manusia asli! By the way aku dapat bulu mata Estilo ini dari yukcoba.in. Bagi kalian yang penasaran dengan kualitas bulu mata handmade ini, keep reading ya...